Wednesday, March 23, 2011

Cara Menginstall Antivirus Di Komputer Yang Terinfeksi

Kali ini saya akan berbagi ilmu tentang cara menginstall antivirus di komputer yang terinfeksi virus sality. Virus ini akan memblok antivirus yang akan di install sebagai proteksi dirinya. Berikut ini cara menginstall antivirus di komputer kita yang terinfeksi sality. Untuk itu perlu Suatu teknik agar antivirusnya itu tidak terinfeksi saat kita install.

Menginstall Antivirus Di Komputer Yang Terinfeksi

Langsung saja langkah langkah cara menginstall antivirus pada komputer yang terinfeksi virus :

1) Matikan seluruh service yang berjalan di kompi, caranya klik start - run - ketikan msconfig
pilih tab service pada tab bar menu msconfig
2) disable seluruh service dengan mengklik Disable all dan kemudian beri tanda centang pada service 'windows installer'
3) restart komputernya segera
4) install antivirus dan enable kembali semua service atau kembalikan ke kondisi sebelum Disable all
5) Restart lagi komputer setelah antivirus terinstall
6) Jika antivirusnya sudah ke install, sality tidak dapat menutupnya
7) update antivirus dan lakukan scaning..

Semoga artikel Cara Membuka Situs Web Yang Diblokir ini bermanfaat!.

Exspost News

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipisicing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua. Ut enim ad minim veniam, quis nostrud exercitation.

0 comments:

Post a Comment

 

Copyright @ 2013 Exspost News.

Designed by Templateify & Sponsored By Twigplay